Blog

Desa Yosomulyo Gelar Atraksi Kolosal Seribu Penari

BANYUWANGI, lintasskandal.com – Pertunjukan kolosal yang diikuti ribuan penari dari anak-anak tersebut, digelar di Lapangan Desa Yosomulyo, Kecamatan Gambiran, Kabupaten Banyuwangi. Selasa (17/9/2024). Para penari tersebut, membawakan tari Cahkilan dan Janthilan yang menggambarkan kerukunan warga desa di antara perbedaan…