Gubernur Khofifah Hadiri Festival Gandrung Sewu 2023 di Pantai Boom
BANYUWANGI , Lintasskandal.com – Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, menghadiri Festival Gandrung Sewu 2023 di Pantai Boom Kabupaten Banyuwangi, Sabtu (16/9/2023). Gandrung Sewu adalah Festival Tari Gandrung kolosal yang diikuti 1.200 penari dan 150 orang tim pendukung menjadi…