Traffic light Rusak Dishub Kabupaten Pasuruan Tk punya anggaran untuk memperbaiki.

img 20240805 wa0068

Pasuruan, lintas skandal.com – Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Pasuruan Eka Wara Breaspati menyatakan bahwa tahun 2024 tidak ada anggaran untuk pembenahan traffic light, Sabtu(03/08/2024).

Banyaknya traffic light di Kabupaten Pasuruan yang rusak, dan masih belum di perbaiki. Pasalnya Pemkab Pasuruan tak punya anggaran untuk memperbaiki skala besar, cuma anggaran pemeliharaan yang ringan seperti traffic light di Semambung Kecamatan Grati kembali rusak usai di lakukan perbaikan.

Traffic light yang kerusakan ringan ringan saja yang dilakukan pemeliharaan, namun jika kerusakan parah anggaran nya belum tersedia, pungkasnya.

Masih banyak lagi Traffic Light yang rusak seperti kecamatan Grati, Simpang Empat, exit tol Grati Kecamatan Guling, dan lain lain. Menurut Zaenal warga desa Sumber Agung “kan eman eman di bangun tapi tak berfungsi”. Ujarnya (Af)